Cara Reset Samsung Galaxy Star Plus S7262

Cara reset Samsung Galaxy Star Plus S7262 dapat anda lakukan untuk melakukan pemulihan Samsung Galaxy Star Plus S7262 dari berbagai kesalahan pada software Galaxy Star Plus, Cara reset Samsung Galaxy Star Plus S7262 dapat dilakukan dengan dua cara, cara yang pertama dapat anda lakukan untuk menghapus data pengguna atau untuk reset Samsung Galaxy Star Plus S7262 ke pengaturan pabrik yaitu dapat anda lakukan dengan cara masuk ke Menu Pengaturan > Cadangkan dan reset > Reset data pabrik > Reset perangkat.

Cara reset Samsung Galaxy Star Plus S7262 yang kedua dapat anda lakukan dengan cara masuk ke android system recovery untuk melakukan Samsung Galaxy Star Plus S7262 seperti dibawah ini.
Cara Reset Samsung Galaxy Star Plus S7262

Cara Reset Samsung Galaxy Star Plus S7262

  1. Matikan Samsung Galaxy Star Plus S7262
  2. Masuk ke recovery mode Samsung Galaxy Star Plus S7262 dengan cara tekan dan tahan tombol Volume Up + Home + Power secara bersamaan, Setelah logo Samsung Galaxy Star Plus muncul lepas tombol power saja sedangkan Volume UP & Home masih di tekan dan tunggu sampai Samsung Galaxy Star Plus masuk ke Androis system recovery. Untuk navigasi gunakan tombol Volume, sedangkan untuk konfirmasi gunakan tombol Power.
  3. Untuk reset Samsung Galaxy Star Plus pilih wife data/factory reset, Konfirmasi tekan tombol Power
  4. Konfirmasi pilih yess -- delete all user data, Konfirmasi tekan tombol Power
  5. Terakhir pilih Rebot system now.

Sekianlah cara reset Samsung Galaxy Star Plus S7262 yang dapat andalakukan untuk melakukan pemulihan dari kesalahan software.

0 Response to "Cara Reset Samsung Galaxy Star Plus S7262"

Posting Komentar